Cek Harga Terbaru Toyota Fortuner

Jakarta, 50detik.com–Toyota Fortuner hadir dengan mesin baru sehingga kini memiliki performa yang jauh lebih baik dari Fortuner bermesin 2GD-FTV.

Dilansir di laman toyota-astra.co.id, Fortuner ditenagai oleh 2393cc 4-silinder Diesel Mesin menghasilkan tenaga 148 hp dengan torsi 400 Nm, 2694cc 4-silinder Bensin Mesin menghasilkan tenaga 161 hp dengan torsi 242 Nm dan 2755cc 4-silinder Diesel Mesin menghasilkan tenaga 200 hp dengan torsi 499 Nm.

Salah satu senjata terbesar Fortuner 2.8 adalah mesin baru 1GD-FTV berkapasitas 2.755 cc berkode 1GD-FTV.

Mesin ini memiliki kapasitas 2.755 cc dan mampu melontarkan output tenaga sebesar 201,1 dk dan torsi puncak 499,1 Nm dengan akselerasi 0-100 km/jam Toyota Fortuner bermesin 2.8 penggerak 4×2 bisa tuntas dalam waktu 10,2 detik.

Harga Toyota Fortuner 2022 mulai dari Rp 548,6 Juta hingga Rp 715,35 Juta.

Sumber: toyota-astra.co.id

Pos terkait